Aplikasi Absensi dan Penjadwalan Karyawan PT. Trans Indonesia Superkoridor Berbasis Web

Authors

  • Lina Listiani STMIK TASIKMALAYA
  • N. Nelis Febriani SM STMIK TASIKMALAYA
  • Muhammad Pandi Hamdani STMIK TASIKMALAYA
  • Syafari Al Gifari STMIK TASIKMALAYA

DOI:

https://doi.org/10.36774/sisiti.v12i1.1188

Abstract

Teknologi informasi berkembang sangat pesat dapat dilihat pada pemanfaatan teknologi informasi diberbagai bidang sebagai penunjang kegiatan rutin sehari-hari. Internet menjadi salah satu sarana yang diguanakan untuk menyebarkan informasi baik untuk kepentingan individu ataupun instansi. PT. Trans Indonesia Superkoridor (Supercorridor) merupakan perusahaan swasta nasional penyelenggara jaringan telekomunikasi netral di Indonesia. Berkembangnya perusahaan belum diimbangi dengan otomatisasi dalam proses rekapitulasi data absensi dan pengaturan jadwal karyawan. Perancangan aplikasi absensi dan penjadwalan perlu dilakukan sebagai solusi dalam menyelesaikan permasalahan dan membantu perusahaan dalam proses rekapitulasi data, mengatur penjadwalan karyawan dan mengoptimalkan kinerja karyawan berdasarkan tugas dan fungsinya.Perancangan aplikasi menggunakan Bahasa pemrograman PHP dan database MYSQL

Downloads

Download data is not yet available.

Downloads

Published

2023-02-27

Issue

Section

Articles