Perangkap Lalat Buah Di Kebun Berbasis Mikrokontroler

Authors

  • Dani Rohpandi STMIK TASIKMALAYA
  • Teuku Mufizar UNIVERSITAS DIPA MAKASSAR
  • Evi Dewi Sri Mulyani STMIK TASIKMALAYA
  • Ade Taopik Hidayatuloh STMIK TASIKMALAYA
  • Cepi Rahmat Hidayat STMIK TASIKMALAYA
  • Susi Tistianingsih STMIK TASIKMALAYA

Abstract

Kebun adalah sebidang tanah datar yang terletak dikesitar rumah, kebun sering kali ditanami oleh beberapa jenis buah dan sayur seperti cabe, pepaya, jeruk, nangka mangga dan masih banyak lagi, penanaman buah dan sayur ini sebagai tambahan pemenuh gizi keluarga. Namun panen buah dan sayur di kebun sering kali mengalami kegagalan yang disebabkan oleh serangan lalat buah. Lalat buah (Bactrocera sp) merupakan salah satu jenis hama penting yang berasosiasi pada buah-buahan dan menyerang langsung pada bagian tanaman yang dipanen.Terdapat dua cara untuk mengurangi serangan lalat buah yaitu menangkap dan mengusir, pada penelitian ini cara yang digunakan adalah menangkap lalat buah dengan menggunakan kebun yang sudah dilengkapi dengan sensor PIR, Petrogenol, Arduino uno, Relay, rangkaian Cockroft-Walton dan kawat nyamuk sebagai alat pembunuh lalat buah.

Downloads

Download data is not yet available.

Downloads

Published

2023-02-27

Issue

Section

Articles